Trik Rahasia Facebook, Cara Komentar Kosong Di Facebook
Hai minna-san, jumpa lagi di Indo Blogger.
Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga selalu dalam keadaan baik dan sehat.
Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan trik seputar Facebook, yaitu cara melakukan komentar kosong pada status Facebook.
Jika kita membahas tentang Facebook maka tidak akan ada habisnya, karena platform media sosial besutan Mark ini adalah media sosial paling banyak penggunanya diseluruh dunia. Disaat agan menggunakan Facebook, pernahkah agan menjumpai sebuah komentar yang kosong tidak ada isinya? Saya sendiri pernah menjumpai komentar Facebook yang kosong di salah satu grup sharing informasi besar.
Saat pertama kali lihat saya pun heran, mana bisa memberikan komentar pada Facebook, namun tidak ada isinya alias kosong. Karena oleh pihak Facebook kita tidak diperbolehkan mengirim komentar kosong, harus ada isinya minimal satu karakter huruf, angka, maupun simbol. Namun setelah saya cari tahu, ternyata membuat komentar kosong di Facebook tidaklah susah. Jika agan ingin tahu caranya, simak artikel ini sampai selesai.
Cara Komentar Kosong Di Facebook
Agan bisa mengirim komentar kosong seperti pada gambar diatas dengan mudah. Caranya agan hanya perlu memasukan kode dibawah ini pada kolom komentar lalu tekan Komentari.
Cukup mudah bukan? Trik komentar kosong di Facebook ini sampai saat artikel ini ditulis masih 100% work. Namun entah 1-2 tahun yang akan datang masih work atau tidak.
Sekian pembahasan tentang cara memberikan komentar kosong di Facebook kali ini.
Pantau terus blog ini untuk mendapatkan artikel-artikel menarik lainnya.
Agan juga bisa request artikel melalui form yang sudah tersedia di panel blog.
Terimakasih sudah berkunjung di blog yang sederhana ini, semoga bermanfaat.
0 comments:
Post a Comment